Tenda N301 |
Berikut Langkah-langkah dalam Setting Tenda N301 Mode WISP
1. Masuk ke Wi-Fi default Tenda N301
2. Ketik IP Default Tenda N301 pada Address Bar
3. Pilih Dynamic IP, isi Nama Wi-Fi dan Password Baru. Kemudian Klik OK
4. Masuk Ke Wi-Fi Baru
5. Masukkan Password yang tadi dibuat
6. Pada Tab Wireless Setting, ubah Channel/Frekuensi dan Channel Width
7. Kemudian ikuti langkah sesuai dengan nomor pada gambar
1) Klik Tab Wireless Repeating
2) Pilih WISP
3) Pilih Wi-Fi yang ingin ditembak
4) Jika Wi-Fi menggunakan Password silakan diisi, jika tanpa Password langsung klik OK
8. Tunggu Router akan Reboot untuk menyimpan setting tadi
9. Sampai disini Tenda N301 sudah selesai, tetapi jika ingin setting lebih lanjut misalnya Memberi Password Admin, memberi IP LAN secara manual dan membatasi User/Jumlah Pengguna. Kita bisa masuk ke setting selanjutnya.
SETTING PASSWORD ADMIN, GANTI IP LAN DAN JUMLAH USER/PENGGUNA
- Memberi Password Admin pada router dengan tujuan tidak sembarang orang yang bisa masuk ke seting dan mengganti settingan yang telah dibuat sebelumnya
- Penggantian IP LAN untuk memberi IP khusus yang digunakan saat masuk halaman setting dan agar tidak terjadi IP Conplict.
- Sedangkan Setting jumlah pengguna bertujuan agar user yang terkoneksi ke router bisa dibatasi sehingga user yang terkoneksi tidak terlalu banyak dan knerja router tidak terlalu berat.
1.Perhatikan gambar dibawah, untuk memberi password saat masuk ke setting sebagai admin, klik Tab Administrator. akan ada tampilan seperti gambar. Pada bagian Login Password isi dengan password yang ingin digunakan saat masuk ke halaman setting, dan ketik ulang Password.
Pada LAN Parameter LAN IP silakan diisi dengan IP LAN yang ingin dipakai untuk mengganti IP default 192.168.0.1
2.Untuk membatasi jumlah user/pengguna, bisa edit pada Start IP dan End IP misalnya disini hanya mengizinkan 10 user. Kalau sudah selesai klik OK
3. Klik OK, karena Router meminta persetujuan perubahan IP LAN
4. Masuk dengan IP LAN Baru, ketik Password admin yang tadi kita buat
5. Dan Tenda N301 telah selesai kita setting
Thanks mate it help a lot
BalasHapusGan mo tanya nangkap sinyal wifi di hp bs tapi wifi di rumah g bisa knp ya
BalasHapusYang ada settingan channelnya pakek firmware versi brp gan
BalasHapus